Prediksi Bola Granada vs Malaga 09 April 2016
Meski belum mampu memetik tiga angka, namun Granada sudah membuktikan perlahan-lahan bangkit dari hasil laga kemarin saat menahan imbang Bilbao dengan skor 1-1. Granada memiliki catatan yang bagus, mereka sangat tangguh saat bermain dimarkas, terbukti dari tiga laga mereka berhasil tak terkalahkan. Posisi mereka tidak begitu baik, mereka saat ini terancam masuk ke zona merah dengan menduduki peringkat 17 dari pengumpulan 29 poin.
Walaupun diunggulkan dalam duel kali ini, Malaga tetap harus fokus saat bertamu ke markas Granada nanti. Kans Malaga untuk finis di zona Eropa sepertinya masih terbuka, dimana kini Malaga berada diperingkat ke delapan dengan koleksi 40 poin. Malaga sudah menjalani empat laga dengan tak terkalahkan diantaranya dua menang dan dua imbang.
Lima Pertandingan Terakhir Granada
03/04/16 ATHLETIC BILBAO 1-1 GRANADA
19/03/16 Granada 2-2 Rayo Vallecano
14/03/16 Granada 1-1 Espanyol
06/03/16 Real Betis 2-0 Granada
03/03/16 Granada 2-0 Sporting Gijon
Lima Pertandingan Terakhir Malaga
03/04/16 Malaga 1-1 Espanyol
19/03/16 Real Betis 0-1 Malaga
11/03/16 Malaga 1-0 Sporting Gijon
05/03/16 Deportivo La Coruna 3-3 Malaga
02/03/16 Malaga 1-2 Valencia
HEAD TO HEAD Granada vs Malaga
28/11/15 Malaga 2-2 Granada
07/03/15 Granada 1-0 Malaga
04/10/14 Malaga 2-1 Granada
06/04/14 Malaga 4-1 Granada
08/11/13 Granada 3-1 Malaga
Prediksi Pemenang Granada vs Malaga
Granada 2-1 Malaga

Post a Comment